Puding Roti Tawar Panggang

Punya roti tawar nyisa? jangan di buang ya. Yuk kita olah jadi puding roti panggang, bikinnya gampang, nggak pake ribet, insyaAllah.


Bahan:

  • 6 lembar roti tawar, buang pinggirannya dan sobek-sobek
  • 2 butir telur, kocok lepas
  • 300ml susu cair full cream (Uht)
  •  120ml skm
  •  2-3 sdm butter, bisa di ganti margarin, cairkan (optional)
  •  1bks kismis/choco chips 
 Caranya:
  • Campur susu cair, skm and telor, aduk rata 
  • Masukkan roti dan kismis (kismis bsa di campur atw d jadikan taburan saja), aduk hingga tercampur rata
  • Tuang ke dalam loyang yg sudah d oles butter dan d alasin baking paper
  • Panggang dengan suhu 120°c Selama 20mnit ( tergantung ovennya y ) 
  • Angkat, dinginkan, siap untuk di santap 
Enak juga lho, di santap dengan es krim, nyam..nyam..


Comments

Popular posts from this blog

Prosedur Sekolah Di Ma'had Al Azhar Kairo

Pengalaman hari pertama sekolah kakak Aufa di Edinburgh, United Kingdom

His Journey Is On Another Level